September 24, 2023

Hanta News Online

Aktual Dan Terpercaya

Babinsa 06 Kenjeran Turut Serta Melaksanakan Komsos Sekaligus Pendataan

1 min read

Surabaya, hantabews.online – Dalam rangka pemantauan dan pemeriksaan data-data warga binaannya, Babinsa Koramil 0831/06 Kenjeran turut serta melaksanakan Komsos sekaligus pendataan ,rabu (19/05/21).

Kedatangan Babinsa disambut dengan baik oleh staf Kelurahan . Ia menuturkan giat komsos dan pendataan ini bertujuan menjalin silaturahim dan mengetahui jumlah penduduk diwilayah teritorialnya.

Alhamdulillah, hari ini bisa kembali melakukan komsos dengan kelurahan,โ€ Komsos ini merupakan bagian dari tugas pokos Babinsa selaku pembina teritorial untuk mengetahui sejumlah permasalahan di tingkat kelurahan, salah satu nya tentang kependudukan. โ€œSelaku pembina teritorial Babinsa dituntut untuk mengetahui berapa jumlah penduduk tetap dan jumlah penduduk pendatang. Karena jika mengetahui tentu lebih mudah menyelesaikan sejumlah persoalan,”bebernya (Dangeng).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *